Memiliki lahan sempit bukan lagi menjadi sebuah halangan untuk memiliki sebuah kolam ikan yang menyegarkan. Suara gemericik air yang berasal dari air kolam akan menjadikan suasana rumah yang lebih menenangkan. Tidak harus dengan ukuran lahan yang luas, anda bisa membangun kolam ikan lahan yang terbatas sekalipun.
Beberapa contoh desain kolam ikan yang akan kita bahas kali ini bisa anda jadikan sebagai inspirasi dan solusi untuk rumah dengan ukuran kecil. Penasaran seperti apa saja desainnya? Yuk simak terlebih dahulu inspirasi 7 ide desain kolam ikan kecil di lahan sempit terbaru yang bisa anda contoh di rumah!






